DGA Clinic 3 : Web Design for Beginners - TEST

Breaking

Selasa, 18 Agustus 2015

DGA Clinic 3 : Web Design for Beginners


Pelatihan kali ini akan berfokus pada dasar-dasar mendesain web.
Dimulai dengan belajar mengenal prinsip-prinsip dasar dalam merancang interface sebuah halaman web sampai dengan mengkonversi hasil desain kedalam bahasa markah HTML dan CSS.

Pelatihan dilangsungkan selama 6 hari, mulai dari 24 s/d 29 Agustus 2015.
Peserta diwajibkan membawa laptop masing-masing yang sudah terinstal aplikasi Adobe Photoshop.

Jumlah peserta akan dibatasi karena keterbatasan tempat, bagi yang berminat silahkan mengisi form dibawah ini dan berikan alasan terbaik kenapa kamu layak untuk mengikuti pelatihan ini.

Form pendaftaran:
http://goo.gl/forms/BKgHBS6HyV

Alamat pelatihan:
https://www.google.com/…/data=!3m1!4b1!4m2!3m1!1s0x0:0x88e3…

Tidak ada komentar:

Posting Komentar